DISKOMINFO KAB SIDRAP4 hari ago
Bupati Sidrap Pimpin Panen Perdana MT I di Majjelling, Tegaskan Komitmen Jaga Produktivitas Pertanian
Kitasulsel–SIDRAP – Bupati Sidenreng Rappang (Sidrap), H. Syaharuddin Alrif, memimpin panen perdana Musim Tanam Pertama (MT I) di Kelurahan Majjelling, Kecamatan Maritengngae, Senin (26/1/2026). Panen awal...